Fungsi dan permasalahan tutup radiator bisa mengakibatkan mobil Overheat
InfoNgapak.com - Permasalahan tutup radiator bisa mengakibatkan mobil mengalami overheat. Sayangi keluarga anda jangan sampai dalam perjalanan anda mengalami permasalahan overheat pada mobil anda yang disebabkan karena tutup radiator yang bermasalaha.Permasalahan mobil mengalami overheat adalah permasalahan yang sangat serius ,karena bisa mengakibatkan mobil mogok dan bisa merusak komponen part mobil yang lainya yang membutuhkan biaya yang sangat besar yaitu harus dilakukan turun mesin.permasalahan ini bisa terjadi pada mobil apa saja dan kita cek secara berkala pada bengkel atupun secara mandiri.
Fungsi tutup radiator
Fungsi tutup radiator pada mobil bukan hanya sekedar tutup saja,tetapi tutup radiator ini di desain dengan banyak fungsi yaitu diantaranya untuk mengatur air radiator pada saat panas berlebihan maka air radiator akan mengalir pada tabung reservoir atau tangki cadangan radiator.tekanan tutup radiator sekitar 108 Kpa dan bila tekanan air radiator naik maka tutup radiator berfungsi membuka dan mengalirkan dengan cara menekan spring pada tutup radiator sehingga air radiator mengalir pada selang tabung reservoir.begitu juga pada saat mesin mulai dingin kembali maka air radiator pada tabung reservoir akan mengalir pada radiator,semua itu bekerja di atur oleh tutup radiator secara otomatis dengan .
Permasalahan
Permasalahan pada tutup biasanya karena spring pada tutup radiator tidak berfungsi dengan baik sehingga pada saat seharusnya tekanan air radiator kisaran 108 Kpa dan air radiator mengalir pada tabung reservoir ,tetapi tutup radiator tidak bekerja sehingga terjadi overheat pada mesin.
Solusi
Bila permasalahan ini terjadi sebaiknya anda bisa ganti tutup radiator yang baru agar sirkulasi air radiator pada tabung resevoir atau tangki cadangan berjalan dengan lancar.saran saya sebaiknya anda mempunyai tutup radiator cadangan agar bisa digunakan bila permasdalahan seperti ini terjadi.
Kesimpulan
Bila mobil kita mengalami overeat kita bisa lakukan pengecekan dari hal yang paling mudah dan paling murah dulu yaitu pengecekan dan penggantian tutup radiator.tutup radiator di desain bukan hyanya sekedar tutup tetapi mempunyai fungsi yang sangat penting dan bila terjadi kerusakan akan mengakibatkann overheat dan kerusakan fatal lainya.
#tutupradiator,#mobiloverheat,#mengatasimobiloverheat
Otomotif, overheat
0 Response to "Fungsi dan permasalahan tutup radiator bisa mengakibatkan mobil Overheat"
Posting Komentar
Maturnuwun banget rika wis komentar dengan santun