Maturnuwun banget rika wis berkunjung nang blog kebanggan wong ngapak dan sekitarnya-Ora ngapak Ora kepenak-Maturnuwun

Cara Menggunakan Jamboard Di Hp? Begini Tata Caranya

 


Infongapak.com - Sudah tahu cara menggunakan Google jamboard di hp? Kabarnya, aplikasi canggih ini berjalan secara real time. Sehingga membuat pengguna makin merasakan fungsinya. Nah, sebelum masuk pada inti bahasan anda perlu tahu lho apa itu jamboard? 

Cara Menggunakan Jamboard di Hp: Belajar dan Bekerja Secara Real Time 


Jamboard sendiri ialah aplikasi papan tulis model digital. Dimana Aplikasi ini dibuat secara khusus demi keperluan pembelajaran yang kolaboratif, aktif serta interaktif. Namun, kabarnya aplikasi ini juga dapat meningkatkan kinerja Anda yang tengah bekerja. 

Bekerja Secara Real Time

Melalui jamboard Anda bisa melakukan pekerjaan atau pembelajaran secara langsung (real time). Anda akan lebih mudah mengajarkan suatu materi karena Langsung diikuti, layaknya bertatap muka. 

Namun, perlu digaris bawahi jika tampilan jamboard ini bakal berbeda pada tablet maupun Smartphone. Namun, untuk fungsionalitasnya tetap serupa. 

Bagaimana Cara mengakses Google Jamboard?

Aksesibilitas google jamboard ini ada beberapa metode. Berikut penjabaran lengkapnya.

Google Meet

Untuk mengakses jamboard ini anda bisa memanfaatkan Google Meet. Langkah pertama yang bisa Anda lakukan adalah membuat rapat baru maupun ikut rapat yang telah ada. Klik icon aktivitas yang terdapat di pojok kanan bawah.

Selanjutnya pilih papan tulis virtual. Dan Google jamboard sudah bisa Anda pakai pada Google Meet secara berbarengan. 

Melalui URL

Cara menggunakan jamboard di hp kedua ini adalah melalui URL. Anda bisa membuka browser dan ketik https://jamboard.google.com pada kolom alamat di browser Anda.

Melalui chrome web store

Cara ketiga yang bisa Anda pakai untuk mengakses Jamboard ialah melalui Chrome Web Store. Sebagai informasi cara ini hanya dapat Anda gunakan dengan browser Google chrome. Sebab, penggunaan Mozilla Firefox dan Safari tidak diperkenankan. Anda boleh memakai cara pertama jika browser Anda salah satu dari browser tersebut.

Pemanfaatan aplikasi Google Jamboard di smartphone

Cara yang keempat dalam mengakses Jamboard by Google ialah melalui smartphone maupun tablet. Bahkan, di playstore atau di appstore, aplikasi Jamboard telah tersedia.

Anda cukup membuka Playstore atau Appstore kemudian cari Jamboard dan pasang.

Kini, Anda telah mengetahui cara menggunakan jamboard di hp? Praktikkan yuk!

Tags"

Apakah bisa menggunakan Jamboard di HP?
Langkah menggunakan Jamboard?
Jamboard digunakan untuk apa saja?
Apakah Jamboard dapat dipresentasikan di Google Meet?
Manakah dua penggunaan Google Sites yang paling efektif dalam dunia pendidikan?
fungsi jamboard
apa itu jamboard
cara buat jamboard
contoh jamboard
item apa saja yang dapat ditambahkan ke jamboard (versi desktop)
jamboard google meet
jamboard download

, ,

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Menggunakan Jamboard Di Hp? Begini Tata Caranya"

Posting Komentar

Maturnuwun banget rika wis komentar dengan santun

Postingan Populer